Sabtu, 15 Maret 2014

Mengatasi gagal ginjal

Mengatasi gagal ginjal - Kemajuan ilmu pengetahuan, memungkinkan fungsi ginjal digantikan. Penggantian fungsi tersebut dikenal dengan Renal Replacement Therapy (RRT) atau Terapi Pengganti Ginjal (TPG). Ada dua cara TPG, yakni transplantasi/cangkok ginjal dan dialisis/cuci darah . Dialisis/cuci darah dibedakan menjadi:
  • HD (Hemodialisis), dialisis dengan bantuan mesin
  • PD (Peritoneal Dialisis), dialisis melalui rongga perut.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar